VIRALSUMSEL.COM, PALEMBANG – Di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) akan segera dibangun sebuah Akademi Tenis Meja terbaik di Indonesia. Akademi ini rencananya akan berdiri di Gedung Olahraga (GOR) Tenis Meja Pitstop Table Tennis Center standar nasional yang terletak di Jalan Purwosari 6, Kawasan Celentang, Kota Palembang. Harapan itu disampaikan Ketua Umum …
Read More »Diresmikan Gubernur, Pitstop Xiom Table Tennis Center GOR Tenis Meja Bertaraf Internasional di Palembang
VIRALSUMSEL.COM, PALEMBANG – Gubernur Provinsi Sumatera Selatan H. Herman Deru membuka kejuaraan Tenis Meja (Iforte Table Tennis Indonesia All Star 2020). Dalam kesempatan tersebut HD ,sapaan H Herman Deru, sekaligus meresmikan GOR Pitstop Xiom Table Tennis Center, di Pitstop Table Tennis Center, Minggu (16/8/2020) pagi. HD mengatakan, GOR Pitstop Xiom …
Read More »Sumsel Bisa Jadi Gudang Atlet Tenis Meja
HNU Buka Kejuaraan Tenis Meja JNE di PIM VIRALSUMSEL.COM – H Nasrun Umar Sekda Provinsi Sumsel membuka Kejuaraan Tenis Meja JNE Cup 2019 di Palembang Indah Mall (PIM), Sabtu (14/12/2019) pagi. Event pertama JNE Palembang ini diramaikan 158 atlet dari 18 klub dan perusahaan. Tidak hanya dari Sumsel saja, namun …
Read More »