Heri Amalindo Disambut Ratusan Mahasiswa UMP , Ada Apa !

SUMSEL135 Dilihat
banner 728x90

VIRALSUMSEL.COM, PALEMBANG – Bupati Pali DR. Ir. H. Heri Amalindo, MM menjadi Keynote Speaker Seminar di Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Palembang, Aula Gedung KH Faqih Usman Lantai 7. Sabtu (4/11/2023

Heri Amalindo yang didampingi Firdaus Hasbullah, SH disambut panitia dan civitas akademika UMP.

Dalam seminar “Rawat Mangrove Sebagai Pahlawan Mitigasi Iklim Guna Mencapai Folu Net Sink 2030″itu, diikuti ratusan mahasiswa khususnya dari Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Palembang.

Orang nomor satu di kabupaten Pali tersebut berpesan kepada mahasiswa UMP harus cinta dengan alam.

” Adik-adik Mahasiswa inilah yang harus cinta dengan alam, ada pepatah kita melindungi alam, alam akan menjaga kita,” pesanya

Baca Juga :  Program Makan Bergizi Gratis di Kelurahan 16 Ulu Berjalan Lancar, Ribuan Siswa Terima Manfaat

Lebih lanjut Heri Amalindo juga mengungkapkan bahwa orang-orang terdahulu bisa hidup bebas tapi sekarang lingkungan alam kita sudah tergerus.

” Termasuk mangrove ini disekitar sini dibuat pertambangan disini di buat perikanan tidak diharamkan perikanan boleh, tapi regulasi peraturannya itu yang harus kita tegaskan,” Pungkasnya. (Eci)

Turut hadir dalam acara ini, Rektor Universitas Muhammadiyah Palembang Dr. Abid Djazuli, S.E., M.M., Wakil Dekan Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Palembang, dosen, dan mahasiswa.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *