viralsumsel.com, BANYUASIN – Dinas Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (DPKUKM) Kabupaten Banyuasin mengungkap, kuota minyak goreng di tingkat distributor mengalami pengurangan. Ini merupakan salah satu penyebab yang dapat memicu kelangkaan minyak goreng di Bumi Sedulang Setudung. Hal itu diungkapkan Kepala DPKUKM Kabupaten Banyuasin Erwin Ibrahim setelah melakukan pemeriksaan dan sidak didua distributor …
Read More »